Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2018

Suku kalimantan tengah

Suku kalimantan tengah 1. Suku sarbas Sarbas adalah salah satu suku bangsa suku iban yang berdiam di sekitar daerah saribas kalimantan tengah. 2. Suku sebayau Sebayau adalah salah satu suku bangsa iban yang berdiam di sekitaran daerah aliran sungai lundu,kalimantan tengah. 3. Suku seru Seru adalah suku dari suku bangsa iban yang berdiam di sekitar daerah kalaka provinsi kalimantan tengah. 4. Suku skrang Skrang adalah salah satu suku dari suku bangsa iban yang berdiam di sekitar daerah aliran sungai skrang. 5. Suku bakumpai Suku bakumpai merupakan keturunan suku dayak ngaju dari tanah dayak suku bakumpai banyak mendapat pengaruh dari bahasa, budaya,hukum adat dan arsitektur banjar karena itu suku bakumpai secara budaya dan hukum adat termasuk ke dalanm golongan budaya banjar namun secara bahasa suku bakumpai memiliki kedekatan dengan bahasa ngaju.

Tarian daerah kalimantan tengah

Tarian-tarian A. Tari tambun dan bungai,merupakan tarian yang mengisahkan kepahlawanan tambun dan bungai dalam mengusir musuh yang akan merampas panen rakyat. B.Tarian balean dadas,merupakan tarian berguna memohon kesembuhan bagi mereka yang sakit. C. Tari sangkai tinggang tari garapan yang memanfaatkan perbendaharaan gerak tari tradisi ini mengambarkan sikap sekelompok wanita dalam mencintai lingkungan hidupnya mereka berusaha dan berdoa agar burung engang yang indah itu tetap di lindungi kelestarianya.

Senjata tradisional

Senjata tradisional Di kalimnta tengah senjata tradisionalnya adalah mandau.bagian hulunya di hiasin ukiran burung tinggang sejenis burung engang,menurut kepercayaan burung tinggang adalah penguasa seluruh alam,senjata terkenal lainya adalah lunjuk sumpit,randu(sejenis tombak) dan perisai.

Pakaiaan adat

Pakaian adat Pakaian adat pria kalimantan tengah berupa kepala berhiasan burung engang,rompi dan kain-kain yang menutupi bawah badan sebatas lutut sebuah tameng kayu hiasan yang khas bersama dengan mandaunya berada di tangan,perhisaan yang di pakai berupa kalung manik dan ikat pinggang. Wanita memakai baju rompi dan kain (rok pendek) tutu kepala berhisaan bulu burung engang,kalung manik ikat pingagang dan berapa gelang tangan.
RUMAH ADAT Rumah adat kalimantan tengah dinamakan rumah bentang,bentuk rumahnya panjang di bawah kolongnya di gunakan untuk pertenunan dan menumbuk padi. Rumah terdiri 6 kamar antara lain untuk penyimpana,alat perang,kamar untuk pendidikan anak gadis,tempat sesajian,tempat uapacara adat dan agama,tempat penginapan dan ruang tamu,pada kiri ujung atap dihiasi tombak sebagai penolak mara bahaya.